Cara sederhana (banget) atasi stress sebelum dan saat berkuliah | YouTube @luth7x Halo teman-teman! Siapa di sini yang pernah merasa kebingungan atau bahkan frustasi saat memilih jurusan di kuliah? Atau mungkin sering stres karena tugas dan presentasi yang menumpuk? Atau bahkan merasa kesulitan menyesuaikan diri? Atau, ya, kadang merasa down gara-gara kesalahan dan kegagalan dalam perkuliahan? Nah, di blog kali ini kita bakal bahas semua itu!
Aku berbagi catatan tentang banyak hal yang aku pikirkan. Tidak ada sumber research yang pasti, karena kebanyakan hanya berupa opini. Aku berharap kalian bisa menjadi teman diskusi. Dan berbagi catatan untuk saling melengkapi.